Sunday, 18 February 2018

Bagian - Bagian Airfoil

Dibawah ini merupakan Bagian- Bagian Airfoil:

  1. Leading edge adalah bagian yang paling depan dari sebuah airfoil.
  2. Trailing edge adalah bagian yang paling belakang dari sebuah airfoil.
  3. Chamber line adalah garis yang membagi sama besar antara permukaan atas dan permukaan bawah dari airfoil mean chamber line.
  4. Chord line adalah garis lurus yang menghubungkan leading edge dan trailing edge.
  5. Chord adalah jarak antara leading edge dengan trailing edge.
  6. Maksimum chamber adalah jarak maksimum antara mean chamber line dan chord line. Posisi maksimum chamber diukur dari leading edge dalam bentuk presentase chord.
  7. Maksimum thickness (t max)  adalah jarak maksimum antara permukaan atas dan permukaan bawah airfoil yang juga diukur tegak lurus terhadap chord line.
  8. Upper surface adalah permukaan atas sayap.
  9. Lower surface adalah permukaan bawah sayap.

No comments:

Post a Comment

Keamanan Dan Keselamatan Penerbangan